Let's Join Us!

Minggu, 31 Januari 2016

Profil Komunitas Situs Nambah Wawasan

Selamat Siang Nawasers,

Berikut kami uraikan profil Komunitas Situs Nambah Wawasan;

Kosinawas (Komunitas Situs Nambah Wawasan) merupakan sebuah komunitas yang didirikan atas dasar keinginan, dalam rangka meningkatkan situs sehat, positif, dan lebih menambah wawasan, juga menjadikan situs sebagai contoh untuk generasi masa depan yang kreatif dan inovatif. Target dari komunitas ini adalah bisa memberikan ilmu yang bermanfaat dan lebih menjunjung tinggi budaya tradisional  di Indonesia yang makin kini makin sedikit.
Untuk saat ini KOSINAWAS beranggotakan 8 orang dengan struktur organisasi sebagai berikut:
Ketua                     : Raka Abi
Wakil Ketua           : Ari Ramdhani
Sekretaris               : Rodhiatam Mardiyah, Siti Nurjanah
Bendahara              : Nindi Nurbadini
Ketua Kord. Publikasi       : Novi Atmajayanti
Ketua Kord. Event            : Imamuddin Ma’ruf
Ketua Kord. Logistik        : Fauzi Rifa



Dan untuk rekan-rekan yang inign bergabung dan ikut berpartisispasi bisa kirim biodata kalian berisikan Nama Lengkap, alamat, jenjang pendidikan, situs/blog yang dimiliki, No. yang bisa dihubungi, dan alas an mengapa rekan ingin bergabung dengan komunitas ini. Setelah itu rekan bisa kirim ke kosinawas@gmail.com atau bisa juga di facebook.com/kosinawas.

Terima kasih,
Salam Hangat KOSINAWASers
Komunitas Kreasi Muda Bangsa


0 komentar:

Posting Komentar

Pendapat Anda Mencerminkan Karakter Diri Anda !